About Me

My photo
Sonder, Manado
Berangkat dari ketidaktahuan akan dapur sampai pada akhirnya manjadikan dapur sebagai tempat yang paling menyenangkan...

Followers

Powered by Blogger.

ShoutMix chat widget
RSS

BANDENG WOKU BELANGA

Bahan:
- 2ekor IKAN BANDENG - Potong 4
- 1bh LEMON CUI/ JERUK NIPIS
- 1/2 sdt GARAM

- 1btg SEREH - Memarkan
- 1 DAUN PANDAN
- 2btg DAUN BAWANG - Iris
- 5lbr DAUN JERUK
- 1lbr DAUN KUNYIT
- 1bh TOMAT - belah 4
- 2tgkai DAUN KEMANGI
- 400ml Air

Bumbu halus:
- 5bh BAWANG MERAH
- 3bh BAWANG PUTIH
- 7bh CABE RAWIT
- 2cm JAHE
- 3cm KUNYIT - Bakar
- 7bh KEMIRI - Sangrai
- 1/2sdt Garam

Cara membuat:
1. Rendam IKAN dengan AIR LEMON dan GARAM, Sisihkan
2. Tumis SEREH - DAUN PANDAN - DAUN BAWANG sampai wangi
3. Masukkan BUMBU HALUS, aduk terus sampai agak kering
4. Masukkan DAUN JERUK - DAUN KUNYIT - TOMAT, aduk
5. Masukkan IKAN, aduk pelan sampai ikan tercampur bumbu
6. Masukkan AIR, masak sampai ikan matang
7. Masukkan DAUN KEMANGI, masak sebentar. Angkat

  • Digg
  • Del.icio.us
  • StumbleUpon
  • Reddit
  • RSS

0 comments:

Post a Comment